ikuti langkah-langkahnya sobat bloger
- Pada address ketikkan 'about:config' lalu tekan enter..
- Pada kolom filter cari ini ‘network.http.pipelining’. Klik 2x untuk merubah value menjadi 'true'
- Cari lagi ‘network.http.pipelining.maxrequests’ ubah menjadi 8
- Cari lagi ‘network.http.proxy.pipelining’. ubah value menjadi ‘true’
- Cari lagi ‘network.dns.disableIPv6’ ubah value menjadi ‘true’
- Masih di 'about:config' klik kanan sembarang lalu pilih opsi New dan klik Boolean. Tuliskan ‘content.interrupt.parsing’ pada kolom tersebut kemudian tekan Ok. Pilih 'true' dan klik Ok.
- Klik kanan kemudian pilih New dan pilih integer, tuliskan ‘content.max.tokenizing.time’ pada kolom tersebut dan tekan Ok. Masukkan ‘2250000’ kemudian klik Ok.
Demikianlah tips trik mengenai cara mempercepat kinerja Mozilla Firefox, jika Anda memiliki pendapat lain mari kita junjung budaya berdiskusi disini. Semoga artikel yang berjudul Cara Mempercepat Kinerja Mozilla Firefox Browser bermanfaat dan berguna bagi para pembaca.
0 comments:
Post a Comment